Rabu, 14 September 2016

Manfaat Dan Khasiat Daun Sirsak Untuk Kesehatan

Sekilas Mengenai  Manfaat Dan Khasiat Daun Sirsak

Sirsak merupakan buah yang banyak tumbuh di daerah tropis. Rasa buahnya yang manis asam membuat banyak orang menyukainya. Sirsak merupakan tumbuhan yang memiliki banyak manfaat bagi manusia. Buah sirsak dipercaya mampu mencegah dan mengobati penyakit sariawan. Kayunya dapat dimanfaatkan sebagai kayu bakar atau bahan kerajinan tangan. Sedangkan daunnya dapat digunakan untuk mengobati berbagai penyakit. Manfaat daun sirsak untuk kesehatan sudah tidak perlu diragukan lagi, beberapa khasiat daun sirsak yakni untuk mengobati diabetes, asam urat, rematik, bisul, dan masih banyak lagi. Sirsak sendiri merupakan tumbuhan yang berasal dari Karibia, Amerika Tengah, dan Amerika Selatan. Di Indonesia sirsak mempunyai banyak sebutan salah satunya yakni nangka sebrang. Buahnya sendiri mempunyai rasa yang enak dan mempunyai berbagai kandungan yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh kita. manfaat daun sirsak ternyata 10.000 kali lebih kuat kandungannya serta kemampuannya dari kemoterapi dalam mengobati kanker.

Manfaat Dan Khasiat Dau Sirsak
  • Mencegah dan menyembuhkan kanker
  • Menguatkan pencernaan dan meningkatkan nafsu makan
  • Menguatkan saraf
  • Membunuh cacing parasait
  • Menurunkan kadar gula darah
  • Menurunkan tekanan darah tinggi
  • Menurunkan demam
  • Mengurangi stres
  • Menghambat pengkriputan kulit
  • Mampu menekan peradangan
  • Mampu menghambat pertumbuhan bakteri jahat
  • Membantu menghambat mutasi gen
  • Membantu merileksasi otot
  • Membantu meredakan nyeri
  • Membantu meningkatkan produksi asi pada itu hamil
  • Membantu menghambat perkembangan virus
  • Membantu menghambat perkembangan parasit
  • Membantu menyehatkan jantung
  • Membantu melebarkan pembuluh darah
  • Membantu menghambat pertumbuhan tumor
Post By : Obat QnC Jelly Gamat


Tidak ada komentar:

Posting Komentar